Buku ini secara konseptual sengaja dirancang dengan memerhatikan muatan dasar, sekaligus muatan substantif yang selaras dengan tujuan khusus dan tujuan umum yang hendak dicapai dalam pengajaran dip…
Buku ini memuat topik yang beragam, namun semuanya berbicara tentang Indonesia saat ini, yang bisa dilihat melalui tulisan tentang media sosial, media massa khususnya media cetak, pemasaran digital…
Buku ini ditujukan untuk membantu memahami dunia komunikasi dalam rangka meningkatkan kemampuan personalnya, yang diharapkan dapat meningkatkan kemampuan profesional di bidangnya.
Buku ini ditulis untuk mencoba mendapatkan manfaat dari adanya perbedaan latar belakang sosial budaya agar proses komunikasi menjadi lebih dinamis.
Buku ini memaparkan kunci sukses persuasi, yang secara sadar atau tidak, telah dipraktekkan oleh para politisi, ekseskutif puncak, pemasar, pengajar, terapis, sampai pemuka agama.
Buku ini berisi tinjauan atas perkembangan dinamika hubungan internasional dalam perspektif propagandastik pada masa lalu dan masa kini.