Buku ini tentang metode penelitian bidang sosial yang menguraikan tentang bagaimana meneliti secara empiris.
Buku ini membahas tentang sistematika proposal penelitian.
Buku ini membahas tentang sampling acak sederhana, sampling acak berlapis, sampling kelompok, sampling kelompok bertingkat dua, sampling sistematis.
Buku ini menyajikan penganalisisan data penelitian dengan statistik yang dikupas bersama-sama dalam bab analisis data.
Buku ini menyajikan berbagai ragam alternatif penelitian sosial sebagai upaya mengeksplorasi dan memahami realitas sosial yang terus berkembang, untuk kemudian dapat dituangkan dan dikomunikasikan …
Buku ini memberi perangkat andal untuk dapat mengubah data lapangan menjadi informasi yang berguna, juga dilengkapi dengan tipe-tipe survey, bagaimana mengembangkan tujuan, hipotesis dan rencana su…
Buku ini memuat bagaimana cara merancang dan menyusun tesis, lengkap dengan contoh proposal.
Buku ini memandu untuk mempelajari tentang metode untuk melaksanakan penelitian (sosial).
Buku ini merupakan sumbangan untuk memperkaya pengetahuan tentang metodologi penelitian sosial.
Buku ini mengupas berbagai macam penelitian, pengajuan masalah, penyusunan kerangka teoretis, metode penelitian, hasil penelitian dan pembahasannya
Buku ini memaparkan dasar-dasar dan teknik penelitian sosial secara normatif, yaitu kaidah-kaidah dan norma penelitian.
Buku ini memfokuskan kepada paradigma dan model penelitian komunikasi yang diawali dengan paparan perencanaan dan tahapan penelitian komunikasi dan perspektif komunikasi menurut Fisher.
Buku ini bertujuan untuk memperkenalkan tools regresi yang sering diaplikasikan untuk keperluan penelitian terapan di bidang ekonomi dan bisnis, pendidikan, psikologi, maupun bidang teknik.
Buku ini menekankan kepada cara-cara perolehan data kualitatif yang baik, analisis data kualitatif yang baik dan penulisan laporan penelitian kualitatif yang mampu membuat bahkan pembaca yang terbi…
Buku ini mengemukakan metode penelitian proses produksi barang dan jasa, serta bidang pemasaran, untuk pengambilan keputusan dalam peningkatan produktivitas usaha.
Buku ini berisi tentang bagaimana seseorang melakukan penelitian dengan memakai pendekatan kuantitatif.
Judul asli: Qualitative data analysis
Buku ini memberikan dasar-dasar teori dan praktik untuk meningkatkan kemampuan meneliti di bidang pendidikan, kurikulum dan pembelajaran.
Buku ini mencoba meneliti dan menguraikan beberapa persoalan-persoalan dasar metodologi campuran.