BUKU
Paradoks koalisi tanpa syarat: suatu tinjauan dari perspektif sosiologi politik
Apa yang dihadapi oleh pemerintahan Joko Widodo dalam merealisasikan konsep koalisi tanpa syarat merupakan tantangan yang cukup besar. Konsep koalisi tanpa syarat harus mampu membuktikan praktik-praktik politik yang tidak sehat, seperti terhambatnya program pemerintah akibat intervansi politik, bancakan sumber daya negara, dan korupsi "berjamaah" partai politik. Upaya rekonsiliasi politik dengan partai-partai di luar koalisi pemerintahan, akhirnya dijadikan solusi untuk menciptakan stabilitas. Konsekuensinya, model koalisi pemerintahan dikembalikan pada ukurannya yang gemuk dan bersyarat.
B.2019022250 | 320.959 8 Her p | My Library | Tersedia |
B.2019022251 | 320.959 8 Her p | My Library | Tersedia |
B.2019022252 | 320.959 8 Her p | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain