Buku ini memperjelas pemahaman terhadap seluk-beluk penelitian di bidang geografi.
Buku ini berusaha memberi jembatan agar kejelasan tentang kebutuhan akan penelitian kualitatif terutama dalam hal analisis dapat dipenuhi.
Buku ini membahas tentang teori-teori dalam sumber daya manusia, kuesioner dalam sumber daya manusia, alat statistik analisis regresi, alat statistik analisis korelasi, dan analisis data.
Buku ini sebagai pelengkap dalam mempelajari ilmu metode penelitian.
Koleksi buku PDF
Buku ini menegaskan bahwa rumusan masalah yang jelas dan tajam akan membimbing peneliti untuk pengembangan kerangka teoretis bagi perumusan hipotesis, identifikasi variabel penelitian, desain penel…